Sabtu, 28 Mei 2011

Rahasia Posisi Tidur Rasulullah

Jam-jam tidur setiap manusia berbeda-beda, tergantung frekuensi kegiatan dan jam-jam sibuk orang itu. Akan tetapi ada waktu, dimana tidur akan membawa mimpi buruk, karena pada saat itu terjadi perpindahan suasana, seperti pada waktu shalat shubuh atau waktu ashar (sore hari).

Selain dosis tidur yang melebihkan, posisi tidur pun mempunyai andil besar dalam menjaga vitalitas kesehatan tubuh. Dalam hal ini Ibnu Qayyim Al-Jauziah dalam bukunya metode pengobatan nabi. Mencatat beberapa hal tentang tidur membahayakan bagi kesehatan.

Posisi Tidur terlentang dan menelengkup
Dalam riwayat yang direkam Abu Umamah dalam Musnad dan Sunan Ibnu Majah menyebutkan bahwa nabi pernah lewat di hadapan seorang lelaki yang sedang tidur menelengkup maka beliau menyepaknya dengan kaki beliau sambil bersabda: “bangun dan duduklah! Inilah tidurnya para ahli neraka!”.

Kamis, 19 Mei 2011

Di Balik Limbah Kulit Pisang


Kulit pisang sering membuat orang jatuh terpeleset saat menginjaknya, sehingga dianggap sebagai sampah yang paling menyebalkan. Padahal sebenarnya kulit pisang punya beragam manfaat, mulai dari mengobati kutil hingga mengkilapkan sepatu.

Salah satu manfaatnya seperti yang pernah ditulis detikHealth adalah memurnikan air. Menurut sebuah penelitian di jurnal Industrial & Engineering Chemistry Research, kulit pisang bisa menyaring logam berat terutama timbal (Pb) dan tembaga (Cu).

Sabtu, 14 Mei 2011

Malu

"Malu itu Sebagian dari Iman, dan Iman itu dalam Syurga,
Sedang Kekejian itu dari Watak Kasar, dan Watak Kasar itu dalam Neraka"
(HR. Ahmad)


Kamis, 12 Mei 2011

Setan Akan Muntah (^^,)

Dahulu, ketika Rasululloh Shallallohu 'Alayhi Wasallam sedang duduk, 
ada seorang laki-laki yang makan dengan tidak menyebut nama Allah, sampai tidak tertinggal dari makanannya kecuali sesuap saja..  Maka ketika lelaki tersebut hendak meyuapkan sisa makanannya itu kemulutnya, ia lalu mengingat hal yang dilupakannya, lantas ia pun membaca :

"Bismillahi awwalahu wa aakhirohu"
(Dengan Nama Allah diawalnya dan diakhirnya)
  
Rasululloh Shallallohu 'Alayhi Wasallam tiba-tiba tersenyum dan bersabda ; "Setan selalu makan bersamanya, akan tetapi ketika ia menyebut Nama Allah, maka setan itu memuntahkan seluruh isi perutnya"  (HR. Abu Dawud dan An Nasa'i)

Minggu, 01 Mei 2011

Motivasi MandiRi

Rasulullah -Shollallahu alaihi wa sallam- bersabda:
“Sungguh salah seorang diantara kalian pergi mencari kayu bakar dan

dipikulkan ikatan kayu itu di punggungnya, maka itu lebih baik baginya
dari pada ia meminta-minta kepada seseorang
baik orang itu memberi ataupun tidak memberinya.”
HR.Al-Bukhary (4/2073/Alfath.), Muslim(2/zakat/721),dan An-Nasa’y(5/2573),
dari Abu Hurairah -radhiyallahu ‘anhu-


Entri Populer Nih.. (^^,)